Selamat Datang di Website Resmi Ditlantas Polda Kalimantan Barat
Home Berita Teguran Simpatik yang dilakukan Oleh Personil Ditlantas Polda Kalbar Kepada Pelanggaran Lalu Lintas Yang Tidak Gunakan Helm

Teguran Simpatik yang dilakukan Oleh Personil Ditlantas Polda Kalbar Kepada Pelanggaran Lalu Lintas Yang Tidak Gunakan Helm

by ruangadmin
19 views

PONTIANAK KALBAR

Ditlantaspoldakalbar.co.id – Satuan Patroli Jalan Raya (PJR) Ditlantas Polda Kalbar dalam melaksanakan tugas poikok wajib menjaga dan memelihara kamseltibcar lantas yang berkesinambungan dengan kegiatan dan tindakan Kepolisian seperti, Pengamanan, Pengaturan arus lalu lintas dan memberikan teguran simpatik kepada pelanggaran lalu lintas fatalitas tanpa menggunakan helm sebagai edukasi budaya tertib berlalu lintas

Personil Sat Pjr Ditlantas Polda Kalbar saat melaksanakan patroli menemukan pemotor tidak menggunakan helm dan dengan humanis memberikan teguran simpatik untuk mentaati peraturan lalu lintas sebagai tindakan awal Kepolisian yang mengedepankan preventif untuk mencegah laka lantas fatalitas.

Kami berharap kepada pengguna jalan raya terutama pengendara sepeda motor agar selalu berhati-hati dan tetap menggunakan  kelengkapan- kelengkapan saat menggunakan sepeda motor salah satunya helm.

Penulis C73

You may also like

Leave a Comment

ALAMAT

Direktorat Lalu Lintas Polda Kalbar

Jl. Jenderal Ahmad Yani No.1, Bangka Belitung Laut, Pontianak Tenggara, Kota Pontianak, Kalimantan Barat, 78124

Copyright 2024 – Direktorat Lalu Lintas Polda Kalbar